Kelompok Ikan Pedukuhan Gumuk Ringinharjo

Administrator 31 Maret 2018 13:18:33 WIB

Ringinharjo - Salah satu potensi Desa Ringinharjo di bidang perikanan adalah dengan adanya beberapa kelompok budidaya ikan, salah satunya adalah Kelompok Ikan Pedukuhan Gumuk yang dikelola oleh warga setempat. 

Beberapa jenis ikan yang dibudidayakan di kolam kelompok tersebut yaitu lele, nila dan gurame. Ikan-ikan tersebut nantinya dijual ke tengkulak. Diakui bahwa dengan adanya kolam ikan tersebut dapat mengangkat perekonomian warga disekitarnya. 

Reporter : Agus S

*Paramitha

Komentar atas Kelompok Ikan Pedukuhan Gumuk Ringinharjo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License